JURAGANQQ – Pulau Cantik tapi Banyak Hiu Inilah kisah tentang Pulau Reunion yang cantik tapi banyak hiunya. Turis sampai dilarang berenang di perairan pulau ini.
Pulau Cantik tapi Banyak Hiu Pulau Reunion adalah sebuah pulau kecil di Samudera India. Pulau ini punya pemandangan seindah surga. Air lautnya berwarna biru jernih dan pasir pantainya putih menggoda.
Namun sayang, turis yang liburan ke Pulau Reunion tidak bisa berenang dengan bebas di perairan cantik pulau ini. Bukan kenapa-kenapa, berenang di Pulau Reunion taruhannya nyawa.
Perairan pulau Reunion jadi tempat tinggal yang nyaman bagi kawanan hiu. Berani berenang di habitat hiu, traveler berarti sudah siap untuk berhadapan dengan predator ganas lautan.
Pulau Reunion sudah terkenal di kalangan wisatawan dengan banyaknya kasus serangan hiu terhadap manusia. Dalam satu dekade terakhir, sudah terjadi puluhan kasus manusia diserang hiu.
Traveler pun dilarang berenang dan main surfing di luar wilayah laguna Pulau Reunion. Ratusan ekor hiu sudah siap menyerang jika traveler tetap nekat berenang di perairan yang cukup dalam di pulau itu.
Sejak tahun 2011, tercatat ada 11 orang meninggal akibat serangan hiu di pulau Reunion. Sudah lebih dari 50 kasus serangan hiu yang tercatat dari periode 1988 hingga 2016 di pulau Reunion.
Pulau Reunion, Si Pulau ‘Apes’
Salah satu korban serangan hiu di Pulau Reunion adalah peselancar bernama Rodolphe Arrieguy. Temannya, Erwann Lagabrielle yang jadi saksi mata pun menceritakan peristiwa horror yang dialami Arrieguy tahun 2015 silam.
Serangan itu terjadi di perairan Saint Leu, spot surfing terbaik di pulau Reunion. Saat itu, Lagabrielle menggambarkan suasananya seperti film Horror.
Itu seperti film horror. Rodolphe diserang hiu 20 meter di depan saya. Air yang semula putih, jadi pink dan berubah jadi merah darah,
Lalu dia juga memberikan perlawanan terhadap hiu tersebut namun sayang hiu tersebut malah kabur, Rodolphe menderita luka parah di bagian tangannya dia pun di larikan rumah sakit.
Rodolphe berahasil selamat namun ia harus merelakan 1 tangannya sudah tidak bisa di gunakan lagi
Cantik tak selamanya jadi kebanggaan. Pulau satu ini lebih populer karena nasib sialnya dari pada pemandangan cantiknya
Pulau ini berada di Samudera Hindia dengan julukan Pulau Apes. Julukan ini bukan semata-mata isapan jempol, lo.
Laut pulau ini tak cuma banyak hiu tapi juga punya gelombang yang tinggi. Sehingga pantai-pantai pulau ini sangat cocok untuk dijadikan sebagai tempat surfing
namun peselancar tak boleh surfing semabarang karena tidak sedikit peselancar yang di terkam hiu ganas. Jika nekat brati sudah siap untuk melawan takdir oke kita coba ya.
pemerintah setempat juga mengatakan jika ada yang brani untuk melawan takdir akan di denda sebesar 500 rb itu adalah denda paling kecil