Uncategorized

5 Alasan Mantan Pasangan Kompak Gak Saling Menjelekkan

JURAGANQQ – 5 Alasan Mantan Pasangan Kompak Gak Saling Menjelekkan Artinya, mereka cukup dewasa dalam menghadapi perpisahan. Di tengah energi yang terkuras untuk mengurus seluruh proses perceraian, kesepakatan buat menjaga hubungan baik dengan mantan pasangan amat penting. Mereka yang mampu melakukannya tentu punya alasan kuat sehingga ego pribadi terkalahkan. Dengan mengingat kelima hal ini, semoga hubungan dengan ayah atau ibu dari anak-anak senantiasa terjaga.

1. Menjaga psikis anak

5 Alasan Mantan Pasangan Kompak Gak Saling Menjelekkan

Anak menjadi pihak yang paling terpukul dengan perpisahan kedua orangtuanya. Kondisi ini tidak ideal untuknya. Orangtua yang memahami perasaan anak akan sadar bahwa mereka gak boleh menambah beban psikisnya.

. Anak juga akan tetap menaruh rasa hormat pada kedua orangtua. Sebaliknya, pertengkaran panjang di antara mereka bakal bikin anak menanggung malu.

2. Konflik sudah diakhiri dengan perpisahan

5 Alasan Mantan Pasangan Kompak Gak Saling Menjelekkan

Sebetulnya aneh apabila perpisahan pun seperti tak cukup untuk mengakhiri persoalan serius di antara mantan pasangan. Perceraian sudah menjadi solusi terakhir. Mau apa lagi bila ini pun tak menyudahi keributan di antara keduanya?

yang semula sangat buruk ketika berstatus suami istri menjadi lebih netral saat kembali menjadi sebatas teman. Bila perpisahan mengakhiri konflik, tinggal keduanya bisa menyembuhkan diri atau tidak.

3. Ingat dahulu saling mencintai

5 Alasan Mantan Pasangan Kompak Gak Saling Menjelekkan

Seburuk apa pun hubungan akhir-akhir ini, mereka yang sepakat berpisah dengan damai tidak melupakan romansa di masa lalu. Mereka dahulu saling mencintai dan memuja. Masa sekarang hendak saling menjelekkan?JOIN DISINI

Apabila mereka melakukannya, mereka terkesan bermuka dua. Orang-orang yang dahulu menyaksikan kemesraan di antara mereka tentu akan mencibir. Lebih baik tetap saling respek dengan mantan pasangan.

4. Memfokuskan diri pada langkah ke depannya

5 Alasan Mantan Pasangan Kompak Gak Saling Menjelekkan

Perpisahan suami istri menjadi babak baru dalam kehidupan mereka. .Seperti tentang jadwal bertemu anak, cara supaya anak gak kehilangan figur salah satu orangtua, biaya pendidikannya yang masih panjang, dan sebagainya. Termasuk, kemungkinan kelak mereka memiliki pasangan baru. Kalau mereka tidak bisa akur, semua hal di atas akan memicu konflik baru.

5. Menjaga silaturahmi antara dua keluarga besar

5 Alasan Mantan Pasangan Kompak Gak Saling Menjelekkani

Ini bermakna keluarga besar mereka juga telah terhubung. Tak mungkin memutuskan seluruh hubungan itu begitu saja setelah perceraian.

Keluarga mantan pasangan juga merupakan saudara dari sang anak. Anak bukan hanya memerlukan figur ayah dan ibu. Namun, ia juga membutuhkan kakek, nenek, om, tante, dan sepupu dari garis ayah maupun ibu.

Perceraian memang tidak untuk dicontoh. Harus ada alasan yang kuat ketika mengambil keputusan ini. . Tetaplah menjaga kehormatan satu sama lain. Jika bukan demi mereka sendiri, tujukan untuk kepentingan anak. Sebab dalam setiap percekcokan mereka, anak pasti terluka

SUMBER BERITA JURAGANQQ

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *