BERITA KESEHATAN BERITA UNIK LIFESTYLE

Kenali Kafein untuk Kesehatan, Gak Cuma Atasi Kantuk

JURAGANQQ LOUNGE – Kenali Kafein untuk Kesehatan, Gak Cuma Atasi Kantuk, Saat terserang kantuk atau kurang semangat dalam beraktivitas, kopi menjadi sesuatu yang sering di sarankan untuk dikonsumsi. 

Menjaga kesehatan otak

Kenali

Manfaat kopi bagi tubuh yang pertama adalah menjaga kesehatan otak. Kafein di dalam kopi memberikan berbagai efek positif terhadap otak, di antaranya membantu konsentrasi, meningkatkan kewaspadaan, memperbaiki suasana hati, hingga menurunkan risiko depresi.

Mengonsumsi kopi secara rutin dapat membantu mengurangi penurunan fungsi otak. Bahkan minuman ini juga bermanfaat untuk menurunkan risiko demensia dan alzheimer.

Menjaga kesehatan liver

Kenali

Ada berbagai penyakit yang dapat menyerang organ hati, seperti hepatitis, sirosis hati, perlemakan hati, hingga kanker hati. Rutin mengonsumsi dua hingga tiga cangkir kopi sehari dapat membantu kamu menurunkan risiko terserang penyakit tersebut.

Mengurangi risiko kanker

Manfaat kopi untuk kesehatan yang tak di sangka-sangka adalah dapat menurunkan risiko kanker. Seperti yang sudah di bahas sebelumnya bahwa kopi dapat mengurangi risiko kanker hati. Hal ini karena kandungan kafein dalam kopi dapat mengganggu perkembangan kanker, mulai dari permulaan sel hingga kematiannya.

American Cancer Society juga menyebutkan bahwa terdapat beberapa penelitian yang membuktikan bahwa kandungan antioksidan yang tinggi pada kopi berpotensi menurunkan risiko kanker, seperti kanker prostat, hati, endometrium, mulut, dan tenggorokan.

Mengurangi risiko penyakit parkinson

Manfaat kopi untuk kesehatan selanjutnya yaitu membantu mengurangi risiko penyakit parkinson. Penyakit parkinson adalah gangguan pada sistem saraf yang dapat mengganggu kemampuan tubuh dalam mengendalikan gerakan dan keseimbangan.

Dalam suatu penelitian, d itemukan bahwa mengonsumsi minuman berkafein dapat mengurangi risiko terkena penyakit parkinson. Di samping itu, kopi juga berpotensi membantu pengidap penyakit parkinson mengontrol gerakan secara lebih baik.

Menjaga kesehatan Jantung

Mengonsumsi kopi 1-2 cangkir per hari di ketahui berkhasiat dalam menjaga kesehatan jantung.

Mengutip dari situs Harvard School of Public Health, orang yang mengonsumsi empat cangkir kopi atau lebih per hari berpotensi menurunkan risiko stroke daripada orang yang tidak minum kopi sama sekali.

JURAGANQQ

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *