BERITA UNIK

Pasangan Ini Keliling Dunia Naik Bus

Chase Green (28) dan Mariajose Trejo (25), akhirnya berhasil melakukan apa yang selama ini mereka cita-citakan. Dan Akhirnya Pasangan Ini Berhenti Kerja & Pergi Keliling Dunia Naik Bus Berhenti dari pekerjaan yang membosankan dan pergi liburan naik bus keliling dunia.

JuraganQQlounge – Pasangan traveler ini akhirnya melakukan apa yang selama ini mereka impikan, Pasangan Ini Berhenti Kerja & Pergi Keliling Dunia Naik Bus. Keren!

dari beberapa sumber, Senin (16/9/2019), awal mula pasangan ini bisa punya ide liar untuk traveling keliling dunia naik bus adalah gara-gara nonton sebuah video Youtube. Ayah Chase-lah yang pertama kali menunjukkan video tersebut. Baca juga : Indahnya Pulau Dodola Maluku Utara

“Ayah saya lah yang pertama kali menunjukkan video orang yang mengubah bus dan mobil van di Youtube, karena dia tahu kami berdua suka dengan ide tinggal di tempat tinggal yang kecil,” ujar Chase seperti dikutip dari media The Sun.

Chase Green dan Maria Membeli Bus

Pasangan Ini Keliling Dunia

Akhirnya, Chase dan Maria pun membeli sebuah bus sekolah berkapasitas 84 orang penumpang dengan harga US$ 3.500 (setara Rp 49 juta) untuk diubah jadi ‘rumah’ bergerak mereka. Dibutuhkan waktu 4 bulan untuk menyulap bus tersebut.

Butuh dana yang tidak sedikit pula untuk menyulap bus ini dari bus sekolah jadi rumah berjalan. Total sudah US$ 16.000 (setara Rp 224 juta) dikeluarkan pasangan ini untuk memodifikasi bus itu. Akhirnya, keputusan penting itu pun diambil.

“Di bulan Februari 2018, saya diberi informasi bahwa di perusahaan kami terjadi restrukturisasi dan kami terkena imbasnya. Maria dan saya memutuskan bahwa, inilah saatnya kita untuk move on dan hidup sesuai dengan yang kami inginkan,” imbuh Chase.

Keluarga ini sudah pergi ke beberapa tempat

Pasangan Ini Keliling Dunia

Di bulan Agustus 2018, pasangan ini mulai hidup di jalanan dengan naik bus yang sudah disulapnya. Rumah mereka dijual, dan mereka berturut-turut traveling dari Wisconsin hingga ke Arizona, lalu ke Tennessee dan Puerto Rico.

Selama hidup di bus impian mereka, pasangan ini memenuhi kebutuhan dengan bekerja sebagai freelancer. Mariajose bekerja sebagai make up artis, sementara Chase bekerja sebagai desainer grafis dan web. JuraganQQ

Akhirnya mereka hidup sesuai dengan impian

Pasangan Ini Keliling Dunia

Kisah perjalanan traveling mereka naik bus pun dibagikan lewat media sosial Instagram di akun @tioaventurabus. Saat ini akun Instagram mereka sudah diikuti oleh 18.000-an followers.

“Hidup di jalanan bisa sangat berat, butuh banyak perencanaan dan riset, terkadang kami tidak bisa tinggal di satu spot tertentu karena ada hukum lokal yang melarang itu. Kedua keluarga kami bilang kami gila, tapi hidup itu singkat,” tutup Chase.

By : Agen Poker

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *