INFO KEMENANGAN

4 Pemain dengan Gol Sundulan Terbanyak

JURAGANQQ LOUNGE -Mencetak gol melalui sundulan sudah cukup populer sejak sepak bola pertama kali di mainkan pada 1888. Faktanya, tidak semua pemain, terutama yang berposisi sebagai striker, memiliki rekor mentereng dalam mencetak gol lewat kepala. Hanya sebagian pemain yang memiliki catatan apik dalam merobek gawang lawan dengan sundulan sepanjang kariernya. 4 Pemain dengan Gol

Tercatat, ada empat pemain yang memiliki catatan gol sundulan terbanyak di dunia. Mereka merupakan legenda sepak bola yang telah di kenal di seluruh dunia dengan tinggal satu pemain yang kini masih aktif bermain. Siapa saja mereka?

1. Pele mampu menorehkan 124 gol dari sundulan

4 Pemain dengan Gol Sundulan TerbanyakPele (fifa.com)

CASINO -Pele merupakan legenda sepak bola yang di kenal di seluruh dunia. Ia telah membuat banyak rekor sepanjang kariernya. Salah satunya menjadi salah satu pemain dengan catatan gol sundulan terbanyak di dunia.

Pele telah mencetak 1279 gol dari 1363 pertandingan sepanjang kariernya. Dari 1279 gol yang ia cetak, 124 di antaranya berasal dari tandukan kepala. Padahal, tingginya 170 cm, bukan termasuk pemain yang memiliki tubuh kekar dan tinggi. Namun, Pele membuktikan tinggi badan bukan masalah dalam urusan mencetak gol dari sundulan.

Baca Juga: 3 Rekor Pele yang Belum Dipecahkan Messi dan Ronaldo

2. Carlos Santilana mencetak 125 gol sundulan selama kariernya

4 Pemain dengan Gol Sundulan TerbanyakCarlos Santillana (realmadrid.com)

GAPLE -Carlos Alonso Gonzalez atau di kenal dengan nama Santilana merupakan striker tajam pada era 1970-an. Pemain asal Spanyol itu menghabiskan seluruh kariernya bersama Real Madrid sampai 1988. Santilana total mencetak 270 gol dalam 618 sepanjang kariernya.

LANJUTKAN MEMBACA ARTIKEL DI BAWAH

Editor’s Picks

Dari 270 gol tersebut, 125 di antaranya ia cetak lewat sundulan. Ternyata, Santillana memiliki tubuh yang tidak terlalu tinggi, yaitu 175cm. Akan tetapi, ia di kenal sebagai pemain yang punya kemampuan melompat dan berduel dengan bek lawan sehingga ia sering kali mencetak gol lewat kepalanya. 4 Pemain dengan Gol

3. Gerd Muller berhasil membuat 144 gol sundulan

4 Pemain dengan Gol Sundulan TerbanyakGerd Muller (bundesliga.com)

SLOTS -Gerd Muller telah di akui sebagai salah satu striker terhebat dalam sejarah sepak bola. Ia merupakan contoh striker dengan kemampuan komplet. Ia bisa mencetak gol dalam segala situasi lewat tendangan dan sundulannya.

Muller total menorehkan 144 gol dari 568 gol yang ia cetak dalam 611 pertandingan sepanjang kariernya di level klub dan internasional. Pemain asal Jerman itu memiliki tinggi 176cm. Namun, ia selalu menempatkan dirinya di posisi terbaik untuk menerima umpan serta mampu dengan tenang menyelesaikan umpan-umpan lambung dengan kepalanya. Kemampuannya dalam menyundul bola menjadi salah satu alasan Muller dinobatkan sebagai striker terbaik di dunia.

4. Cristiano Ronaldo berhasil lampaui pencapaian Muller

4 Pemain dengan Gol Sundulan TerbanyakCristiano Ronaldo (uefa.com)

PKV -Cristiano Ronaldo sukses menjadi pemain dengan gol sundulan terbanyak di dunia. Ia total menorehkan 145 gol dari 726 gol yang ia buat selama 979 pertandingan dalam kariernya sejauh ini. Angka tersebut bisa saja bertambah mengingat Ronaldo masih aktif bermain hingga saat ini.

Cristiano Ronaldo mencetak gol sundulan ke-145 saat melawan US Monastir dalam pertandingan King Salman Club Cup pada 1 Agustus 2023. CR7 menerima umpan lambung dari Sultan Al Ghanam dan membawa Al Nassr unggul atas US Monastir pada menit ke-74. Gol tersebut sukses melewati capaian Gerd Muller yang mencetak 144 gol sepanjang kariernya.

Keempat pemain di atas telah diakui sebagai striker terbaik dunia pada masanya. Uniknya, pemain-pemain seperti Pele, Santillana, dan Muller mampu mencetak gol sundulan meski tingginya tidak mencapai 180cm.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *