Uncategorized

5 Cara Melatih fokus, Kerjakan Satu Hal Sampai Benar-benar Selesai

JURAGANQQLOUNGE Fokus atau konsentrasi sangatlah penting untuk bisa mengerjakan suatu hal sampai selesai dengan baik. Walaupun yang dikerjakan mudah sekalipun gak bakal selesai-selesai kalau kamu gak bisa fokus dalam melakukannya. Lalu apa yang harus dilakukan untuk melatih fakusmu dalam mengerjakan sesuatu? 

5 Cara Melatih fokus, Kerjakan Satu Hal Sampai Benar-benar Selesai

1. Kerjakan satu hal sampai selesai baru lanjut ke yang lain

5 Cara Melatih fokus, Kerjakan Satu Hal Sampai Benar-benar Selesai

Kalau mau melatih fokusmu, entah itu untuk belajar atau bekerja, mulailah dengan mengerjakan satu hal sampai benar-benar selesai. Misalnya baca satu buku sampai selesai baru setelahnya baca buku yang lain, atau mengerjakan satu pekerjaan sampai selesai lalu kerjakan yang lain. Dengan begitu fokusmu jadi terlatih dalam melakukan atau mengerjakan suatu hal. 

2. Pusatkan pikiran ke hal yang sedang dilakukan atau dikerjakan

5 Cara Melatih fokus, Kerjakan Satu Hal Sampai Benar-benar Selesai

Saat melatih fokusmu cobalah untuk memusatkan pikiran pada hal yang sedang dilakukan dan dikerjakan. Jangan pikirkan apapun di luar hal yang sedang kamu lakukan, bahkan kalau bisa sampai lupa waktu dan sekitar karena saking fokusnya. Kalau sudah terbiasa memusatkan pikiran, lama-kelamaan fokusmu akan terbentuk. 

3. Cepat sadar diri ketika pikiranmu terdistraksi untuk bisa kembali fokus lagi

5 Cara Melatih fokus, Kerjakan Satu Hal Sampai Benar-benar Selesai

Yang namanya latihan tentu ada prosesnya dan gak bisa langsung bisa sepenuhnya mengendalikan fokus. Sehingga bisa dikatakan wajar kalau terkadang pikiranmu masih teralihkan dengan yang lain, namun di saat seperti itu alangkah baiknya untuk cepat sadar diri agar bisa kembali mengembalikan fokusmu. Jadi kamu gak tenggelam pada hal yang mendistraksi, atau bahkan yang kamu pikirkan. 

4. Belajar fokusnya jangan pakai musik karena bisa jadi kebiasaan

5 Cara Melatih fokus, Kerjakan Satu Hal Sampai Benar-benar Selesai

Memang benar bahwa musik dapat membantu sebagian orang untuk memfokuskan pikiran sekaligus membangkitkan semangat. Akan tetapi kalau mau belajar fokus, sebaiknya jangan terpaku untuk terus memakai musik, ya. Karena jika terus dilakukan bisa jadi kebiasaan dan kamu pun bergantung pada musik untuk bisa fokus, sedangkan tidak semua situasi dan hal yang dilakukan membolehkanmu sambil mendengarkan musik. 

5. Pilih tempat yang tenang dan kondusif

5 Cara Melatih fokus, Kerjakan Satu Hal Sampai Benar-benar Selesai

Selama belajar melatih fokusmu kalau bisa pilih tempat yang benar-benar tenang dan kondusif. Karena tempat yang tenang cenderung membuat pikiran jauh lebih rileks dan gampang berkonsentrasi, pun juga jadi minim distraksi. Karena itulah kondisi sekitar kita sangat berpengaruh pada baik buruknya tingkat konsentrasi kita. 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *