JuraganQQ Lounge – 5 Destinasi Wisata Seru di Dieng Wonosobo Sensasi Sejuk Melegenda. Berada di Wonosobo, Jawa Tengah, destinasi wisata Pegunungan Di eng menjadi salah satu primadona wisatawan lokal maupun asing yang ingin merasakan sensasi berlibur dengan suasana asri dan alami. Udaranya yang sejuk di tambah pemandangan alam memukau di jamin mampu membuat para pengunjungnya ingin berlama-lama di sini.
Bukit Sikunir
Spot wisata pertama yang akan kamu nikmati kala berada di Di eng ialah berupa perbukitan yang di namakan Bukit Sikunir. Memiliki ketinggian 2.300 meter di atas permukaan laut, Bukit Sikunir menawarkan keindahan matahari terbit sekaligus merasakan pemandangan keempat gunung paling ciamik di Jawa Tengah seperti Merbabu, Sindoro, Merapi, dan Sumbing. Kala cuaca sedang cerah dan tidak berawan, maka kamu akan sangat beruntung sekali.
Telaga Warna
Danau ini di sebut sebagai Telaga Warna bukan tanpa sebab. Telaga ini memang mempunyai warna yang bisa berubah-ubah layaknya pelangi. Hal tersebut bisa terjadi karena Telaga Warna memiliki kandungan sulfur yang cukup tinggi sehingga saat tersorot sinar matahari warna air di danau tersebut akan berubah.
Gunung Prau
Kurang afdol berwisata ke daerah dataran tinggi tanpa melakukan aktivitas mendaki. Yup, buat kamu yang suka dengan aktivitas ini, tidak ada salahnya untuk coba menaklukan Gunung Prau, bukan?
Kawah Sikidang
Masih berada di kawasan Gunung Prau, Kawah Sikidang menyimpan berbagai pesona alam yang amat sangat di sayangkan jika dilewatkan.
5 Destinasi Wisata Seru di Dieng Wonosobo Sensasi Sejuk Melegenda
Lubang Sewu
Lubang Sewu merupakan sebuah tepian dari Waduk Wadaslintang yang menyimpan keindahan layaknya Grand Canyon di Amerika Serikat saat musim kemarau. Karena saat musim penghujan, batu-batu tersebut akan tenggelam, jadi jangan sampai lewatkan momen langka ini, ya, guys!