INFO KEMENANGAN

5 Pencetak Gol Terbanyak dalam Laga RB Leipzig

JURAGANQQ LOUNGE -Duel antara RB Leipzig melawan Bayern Muenchen kerap kali menarik perhatian publik sepak bola khususnya di Jerman. Sebab, kedua tim sama-sama menerapkan filosofi sepak bola menyerang dan kolektif. Gaya permainan pressing tinggi dan transisi serangan cepat beberapa kali sukses menghasilkan banyak gol. 5 Pencetak Gol Terbanyak

Di tambah lagi, beberapa musim ke belakang RB Leipzig dan Bayern Muenchen selalu di perkuat oleh para penyerang berbakat. Hal tersebut tidak lepas dari kecerdasan tim pencari bakat serta kekuatan finansial dari kedua klub. Contohnya seperti lima pemain ini yang tercatat sebagai pencetak gol terbanyak dalam laga RB Leipzig versus Bayern Muenchen. 

1. Thiago Alcantara menorehkan tiga gol

5 Pencetak Gol Terbanyak dalam Laga RB Leipzig vs Bayern MuenchenThiago Alcantara (bundesliga.com)

SLOTS –Thiago Alcantara pernah memperkuat Bayern Muenchen pada periode 2013–2020. Ia mencatat 235 penampilan dengan torehan 31 gol dan 37 assist di semua kompetisi. Thiago yang berposisi sebagai gelandang sentral bukan termasuk pemain yang konsisten mencetak banyak gol setiap musim. Akan tetapi, pemain asal Spanyol itu mampu menorehkan tiga gol saat menghadapi RB Leipzig.

Thiago pertama kali merobek gawang RB Leipzig saat Bayern Muenchen menang 3-0 dalam laga Bundesliga pekan ke-16 pada 21 Desember 2016. Ia kembali mencetak gol ketika Bayern Muenchen mengalahkan RB Leipzig dengan skor 5-4 di Bundesliga pekan ke-33 pada 13 Mei 2017. Thiago menorehkan gol ketiganya melawan RB Leipzig ketika Bayern Muenchen bermain imbang 1-1 di DFB Pokal pada 25 Oktober 2017. Laga tersebut dimenangi oleh Bayern Muenchen lewat adu penalti.

Baca Juga: 4 Pemain MU Terakhir yang Mencetak Gol Kemenangan atas Bayern Muenchen

2. Jamal Musiala punya catatan gol yang sama dengan Thiago

5 Pencetak Gol Terbanyak dalam Laga RB Leipzig vs Bayern MuenchenJamal Musiala (bundesliga.com)

Sama seperti Thiago, Jamal Musiala mencetak tiga gol ke gawang RB Leipzig. Ia masih berpeluang menambah jumlah golnya tersebut. Sebab, Musiala masih aktif membela Bayern Muenchen pada 2023/2024.

Musiala pertama kali mencetak gol saat menghadapi RB Leipzig ketika Bayern Muenchen bermain imbang 3-3 di Bundesliga pekan ke-10 pada Mei 2020. Ia kembali menorehkan gol ke gawang RB Leipzig saat Bayern Muenchen unggul 4-1 di Bundesliga pekan ke-4 pada November 2021. Gol ketiganya terjadi saat Musiala turut menyumbang satu gol kala Bayern Muenchen mengalahkan RB Leipzig dengan skor 5-3 dalam laga DFL Supercup pada Juli 2022. 5 Pencetak Gol Terbanyak

3. Dani Olmo mengoleksi empat gol

Lanjutkan membaca artikel di bawah

Editor’s picks

5 Pencetak Gol Terbanyak dalam Laga RB Leipzig vs Bayern MuenchenDani Olmo (bundesliga.com)

Dani Olmo mengalami peningkatan yang cukup pesat sejak bergabung dengan RB Leipzig dari Dinamo Zagreb pada Januari 2020. Ia sejauh ini telah bermain dalam 131 laga dan mencetak 27 gol serta 30 assist di semua kompetisi. Kemampuan Olmo dalam membangun serangan sering kali merepotkan lawan-lawannya termasuk Bayern Muenchen.

Pemain asal Spanyol itu telah mencetak empat gol ketika menghadapi Bayern Muenchen. Uniknya, keempat gol tersebut terjadi di laga DFL Supercup. Olmo menyumbang satu gol saat klubnya dikalahkan oleh Bayern Muenchen dengan skor 3-5 pada Juli 2022. Namun, Olmo membalas kekalahan tersebut dengan mencetak hattrick kala RB Leipzig mengalahkan Bayern Muenchen 3-0 pada Desember 2023.

4. Christopher Nkunku empat kali merobek gawang Bayern Muenchen

5 Pencetak Gol Terbanyak dalam Laga RB Leipzig vs Bayern MuenchenChristopher Nkunku (bundesliga.com)

Seperti Olmo, Nkunku juga mencetak empat gol ke gawang Bayern Muenchen saat masih membela RB Leipzig. Pemain yang kini membela Chelsea itu telah menorehkan 172 penampilan dengan catatan 70 gol dan 56 assist di semua kompetisi bersama RB Leipzig pada periode 2019–2023. Nkunku bahkan menjadi top skor RB Leipzig dalam 2 musim terakhir.

Secara rinci, pemain asal Prancis itu merobek gawang Bayern Muenchen 3 kali di Bundesliga dan 1 kali di DFL Supercup. Gol pertamanya terjadi saat RB Leipzig seri 3-3 atas Bayern Muenchen di Bundesliga pekan ke-10 pada Desember 2020. Sedangkan, Nkunku terakhir kali mencetak gol ke gawang Bayern Muenchen ketika RB Leipzig menang 3-1 di Bundesliga pekan ke-33 pada Mei 2023. 5 Pencetak Gol Terbanyak

5. Robert Lewandowski masih menjadi yang paling produktif

5 Pencetak Gol Terbanyak dalam Laga RB Leipzig vs Bayern MuenchenRobert Lewandowski (bundesliga.com)

CASINO -Robert Lewandowski memiliki rekor gol terbanyak dalam laga RB Leipzig versus Bayern Muenchen. Striker asal Polandia itu memiliki koleksi sembilan gol. Catatan Lewandowski masih belum mampu disamai oleh pemain lain dari Bayern Muenchen dan RB Leipzig.

Lewandowski membuktikan dirinya striker top dunia ketika berseragam Bayern Muenchen. Ia telah mencetak 344 gol dan 73 assist dalam 375 penampilan di semua kompetisi. Lewandowski turut berkontribusi dalam raihan gelar juara Bundesliga 8 kali dan Liga Champions Eropa 1 untuk Bayern Muenchen.

Dari kelima pemain di atas, hanya Dani Olmo dan Jamal Musiala yang masih bisa menambah koleksi gol mereka dalam laga RB Leipzig versus Bayern Muenchen. Kedua tim kini tengah bersaing di papan atas Bundesliga. Akankah ada yang bisa memecahkan rekor gol milik Robert Lewandowski dalam laga tersebut? Patut dinanti.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *