BERITA UNIK

5 Pesepak Bola yang Gak Memiliki Haters

JURAGANQQ – 5 Pesepak Bola yang Gak Memiliki Haters, Dalam sepak bola, sebuah tim selalu memiliki pemain berkualitas. Kehebatan para pemain tersebut biasanya membuat mereka dikagumi oleh banyak penggemar. Namun, ada juga para pemain berkualitas yang dibenci karena satu dan lain hal.

Lantas, siapa saja pemain tersebut? Berikut ulasannya!

5 Pesepak Bola yang Sepertinya Gak Memiliki Haters

1. David Silva 

5 Pesepak Bola yang Sepertinya Gak Memiliki Haters, Keren Banget!

Legenda Manchester City, David Silva merupakan salah satu pesepak bola yang selalu dipuja penampilannya. Selain kualitasnya yang menjanjikan, ia juga tak pernah membuat kontroversi apa pun sepanjang kariernya. Bersama Kevin De Bruyne, mereka membentuk mitra duet yang sangat baik di lini tengah Manchester City.

Kreativitas serta olah bola yang baik membuat sang pemain selalu menjadi gelandang impian bagi semua klub. Di saat banyak pemain top memilih bergabung dengan Barcelona dan Real Madrid, Silva selalu memutuskan untuk tetap bertahan di Manchester City. Pemain berusia 34 tahun itu meninggalkan Manchester City pada awal musim ini dan melanjutkan karier bersama Real Sociedad

2. Juan Mata 

5 Pesepak Bola yang Sepertinya Gak Memiliki Haters, Keren Banget!

Mata selalu bersikap sopan terhadap pemain lawan, rekan satu tim, dan pemain akademi. Menemukan pesepak bola yang lebih baik dan lebih sopan daripada Mata tentu sangat sulit. Sayangnya, masalah usia membuat sang pemain kesulitan mendapatkan menit bermain yang lebih di musim ini.

3. Jamie Vardy 

5 Pesepak Bola yang Sepertinya Gak Memiliki Haters, Keren Banget!

Jamie Vardy merupakan salah satu penyerang top yang berada di Premier League. Meski tak lagi muda, 34 tahun, ia tetap haus gol dan menjadi pemain inti di lini depan Leicester City. Bahkan di musim lalu, pemain asal Inggris itu sukses memenangi gelar top skor Premier League dengan jumlah 23 gol.

Sebelum tenar bersama Leicester, Vardy sempat berjuang bersama klub-klub kecil di Inggris. Istilahnya, ia sudah cukup kenyang makan asam garam di sepak bola. Dengan kerendahan hatinya, sepertinya tidak akan ada penggemar sepak bola yang membenci sang pemain

4. Luka Modric 

5 Pesepak Bola yang Sepertinya Gak Memiliki Haters, Keren Banget!

Luka Modric merupakan salah satu gelandang terbaik di dunia. Sempat dipandang sebelah mata saat awal kedatangannya di Real Madrid, pemain asal Kroasia ini perlahan mampu menunjukkan kualitas terbaiknya. Bahkan, ia berhasil memenangi penghargaan Ballon d’Or dan mematahkan dominasi Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo.

Kontribusi Modric untuk Real Madrid sangatlah besar. Ia sudah memenangi belasan trofi selama waktunya di Santiago Bernabeu. Sebagai sosok pemain yang kalem dan baik, Modric bakal sulit untuk dibenci oleh para penggemar sepak bola.

5. N’Golo Kante 

N’Golo Kante hampir dipastikan tidak akan memiliki haters selama kariernya bermain sepak bola. Pasalnya, pemain asal Prancis yang bersuara lembut ini tetap rendah hati meski telah memenangi sejumlah gelar bergengsi. Tak hanya itu, ia juga selalu menebar senyuman dalam keadaan apa pun.

Kante juga menjadi salah satu pemain terbaik Prancis dalam memenangi Piala Dunia 2018. Namun, ia tetap hidup sederhana sampai saat ini. Tidak mengherankan jika gelandang Chelsea itu dinilai sebagai salah satu pesepak bola yang paling dikagumi di dunia. Meski demikian, Kante tetap pemain yang pekerja keras di atas lapangan.  

Sumber : Agenpoker

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *