JURAGANQQLOUNGE 6 Jamur Unik Berwarna Pink, Jarang Di temukan!
Jamur berwarna pink atau merah muda merupakan jenis jamur yang cukup langka dan jarang di bicarakan.
Namun, spesies unik ini telah ada selama berabad-abad dan dapat di temukan di berbagai ekosistem.
Jamur berwarna pink ini sangat bervariasi dalam ukuran, bentuk, warna dan setiap spesies memiliki ciri khas tersendiri yang membedakannya dari jamur lainnya.
Berikut ini ada 6 Jamur Unik Berwarna Pink, Jarang Di temukan!
Pleurotus djamour
Jamur tiram merah muda memiliki nama ilmiah Pleurotus djamour.
Jika di makan, jamur ini memiliki rasa lembut, sedikit manis, dan sedikit pedas.
Di terangkan A-Z Animals, jamur ini berasal dari Asia Tenggara dan merupakan makanan yang cukup populer.
Sayangnya jamur ini hanya tumbuh liar di daerah beriklim tropis.
Rugosomyces carneus
Rugosomyces carneus juga di kenal sebagai pink fairheads, merupakan jamur yang banyak ditemukan di Amerika Serikat dan Eropa.
Di terangkan Try Green Receipes, jamur ini sering ditemukan tersembunyi di rerumputan tinggi.
Mereka memiliki tutup cembung kecil yang rata seiring bertambahnya usia. Lebar tutupnya berkisar antara 1-5 cm.
Rosy Brittlegill
Rosy brittlegill memiliki ciri khas berupa tutup berwarna merah muda cerah atau kemerahan yang tumbuh hingga lebar sekitar 13 cm.
Jamur merah muda ini mulanya memiliki tutup cembung yang lama kelamaan menjadi rata, kemudian menjadi cekung di bagian tengah.
Batangnya berwarna merah muda dan rapuh sehingga mudah hancur saat di sentuh.
Rhodotus palmatus
hodotus palmatus memiliki nama lain jamur Persik Keriput.
Jamur ini memiliki tutup yang terdapat pola menyerupai urat.
Mereka juga memiliki insang berwarna merah muda di bawah tutupnya.
Spesies jamur ini sebenarnya sangat langka, tetapi masih dapat di temukan di lebih dari 30 negara dan biasanya di lindungi undang-undang.
Mycena rosea
Rosy Bonnet atau Mycena rosea adalah jamur beracun. Mereka mengandung racun muscarine yang berbahaya sehingga tidak boleh di makan.
Jamur bioluminescent, yaitu memancarkan cahaya hijau lemah.
Mereka biasanya di temukan di hutan berdaun lebar, tetapi juga cukup umum di temukan di hutan jenis konifera di tanah asam.
Higroforus russula
Hygrophorus russula biasanya tumbuh di atas pohon ek dan kayu keras lainnya.
Mereka biasanya ditemukan di akhir musim panas dan musim gugur. Jamur ini tersebar luas di Eropa dan Amerika Utara.juraganqq
Jamur ini memiliki tutup yang berukuran 4–13 cm.
Tutupnya berbentuk cembung ketika masih muda, lalu menjadi datar, dan menjadi cekung seiring waktu.