BERITA UNIK

Andrea Dovizioso Patah Tulang Jelang MotoGP 2020

JuraganQQ Lounge – Andrea dovizioso patah tulang jelang MotoGP 2020, Pebalap Ducati Andrea Dovizioso sedang nahas. Di tengah persiapan menuju MotoGP 2020.Dovizioso malah mengalami patah tulang.

Insiden itu dialami Dovizioso ketika mengikuti sebuah balapan motocross di Emilia Romagna, Italia pada Minggu (28/6/2020). Menurut penuturan para saksi mata, runner-up MotoGP tiga tahun terakhir ini jatuh kemudian mendarat dengan keras pada bagian bahu kirinya.

Autosport melaporkan Dovizioso kemudian dilarikan ke rumah sakit di Forli sebelum dikonfirmasi mengalami patah tulang selangka kiri. Rider berusia 34 tahun ini akan menjalani operasi pada malam ini juga waktu setempat di Modena untuk memperbaiki cederanya.

Cedera Dovizioso sesungguhnya tidak mengkhawatirkan. Seorang juru bicara Ducati mengungkapkan, cedera itu biasanya bisa sembuh sendiri, tapi tim dan Dovizioso memutuskan untuk menjalani operasi agar siap melakoni balapan pertama di Jerez pada 19 Juli mendatang.

Mundurnya start MotoGP 2020 dikarenakan pandemi virus corona memaksa musim ini hanya akan melangsungkan 13 balapan saja. Itu artinya akan menjadi kerugian bagi Dovizioso apabila harus absen karena cedera semacam ini.

Disebutkan pula bahwa JuraganQQ Ducati mengizinkan Dovizioso mengikuti balapan motocross. Tak sekadar Dovizioso memang menyukai olahraga ini, namun juga sebagai bagian dari latihan mempersiapkan diri untuk MotoGP 2020.

Sementara itu Ducati dan Dovizioso masih belum menyepakati kontrak baru jelang habis kontraknya pada akhir tahun ini. Kedua pihak masih buntu karena masalah finansial.

Ducati Masih Prioritaskan Andrea Dovizioso karena Alasan Ini

2013 MotoGP: Andrea Dovizioso Celebrates

Ducati masih memprioritaskan Andrea Dovizioso untuk MotoGP 2021. Pabrikan Italia itu mengungkapkan alasan sangat menginginkan si rider 34 tahun.

Kontrak Dovizioso dengan Ducati selesai akhir musim ini. Keduanya sedang membahas kontrak baru. Kabarnya, negosiasi Ducati dengan Dovizioso masih terhalang kesepakatan gaji.

Direktur Agen Poker olahraga Ducati, Paolo Ciabatti, mengungkap pihaknya tak mempunyai rencana cadangan andai kesepakatan dengan Dovizioso tak tercapai.

“Tak ada pebalap yang bisa menawarkan jaminan yang sama dalam hal daya saing sejak Andrea merupakan pilihan nomer satu kami,” kata Ciabatti di GP One.

“Andai tak kami tak bisa mencapai kesepakatan, kami akan menunggu hingga kejuaraan dimulai untuk bisa mengevaluasi pebalap yang sudah terikat dengan kami dan yang tak mempunyai ikatan kontrak.”

“Kami sudah melakukan investasi pada Pecco Bagnaia dalam waktu yang tak disangka-sangka, dan kami percaya penuh padanya. Kami berharap dia bisa menunjukkan talentanya.”

“Lalu ada Zarco, yang menjalani musim sulit, tapi dia merupakan dua kali juara dunia dan menggapai hasil liar biasa di MotoGP. Bahkan Danilo Petrucci masih belum mendapat kontrak,” dia menambahkan.

Slot pebalap di Ducati tinggal menyisakan satu kursi. Sebelumnya, Jack Miller sudah dipastikan menjadi pebalap pabrikan asal Italia itu.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *