Bioskop Angker yang menyeramkan
BERITA UNIK

Bioskop Angker dengan Cerita Seram di Baliknya

JURAGANQQ – Bioskop Angker bisa menjadi salah satu tempat uji nyali yang cukup menyeramkan. Bioskop telah lama jadi salah satu tempat hiburan favorit banyak orang. Tapi sebenarnya, lokasi ini bukah hanya disukai manusia saja. Mereka yang punya kemampuan lebih mengatakan bahwa bioskop juga berisi berbagai makhluk tak kasat mata. Suasana nonton di bioskop emang beda.

PKV GAMES – Atmosfir tegangnya bisa lebih terasa kalau kita lagi nonton film horor. Belum lagi kita juga bisa nangis bombay bersama saat disuguhkan film-film drama. Namun, terkadang konsentrasi menonton menjadi buyar. Bukan karena suara tangisan bocah yang duduk di belakang, tapi karena adanya hal-hal gaib yang mengganggu. Misalnya, ada bisikan-bisikan misterius, bau-bau amis, sentuhan, dan masih banyak lagi. Hal tersebut tidak terlepas dari kisah misterius yang menjadi sejarah bioskop tersebut. Nah, 8 bioskop angker ini konon sempat membuat pengunjung ‘ogah-ogahan’ dateng kesana lagi. Langsung simak dari yang pertama.

1. BIOSKOP ANGKER : MANILA FILM CENTRE

Bioskop Angker

Manila Film Centre ada pada tahun 1982. Selain untuk lokasi hajatan Festival Manila, gedung ini juga akan menjadi pusat aktivitas para peminat film di Filipina. Namun, proses pembangunannya ternyata tidak berjalan mulus. Sistem kerja yang diberlakukan dalam pembangunan tersebut ternyata memakan korban jiwa. Saat itu, sebanyak 4000 pekerja harus bekerja selama 24 jam dan target untuk menyelesaikan pembangunan ini dalam waktu 3 bulan. Dengan sistem kerja yang berat ini, nggak sedikit para pekerja yang meninggal dunia. Bahkan, ada beberapa di antaranya yang meninggal akibat kecelakaan kerja, seperti terkubur, tertimpa tiang, terkubur semen basah, dan masih banyak lagi.

Dengan begitu, bangunan ini kini terkenal seram. Bahkan, Manila Film Centre ini kini terbengkalai dan masyarakat sekitar sering terkejut dengan hal-hal mistis. Mulai dari suara-suara aneh sampai penampakan.

2. ATOOM CITEUREUP, BOGOR

Bioskop Atoom Citeureup sudah tidak beroperasi sejak tahun 1998. Mulanya, bioskop ini terkenal nggak hanya cuman buat nonton film, tetapi juga untuk melakukan aktivitas mesum pasangan muda-mudi. Bahkan, bisokop ini katanya menjadi saksi bisu masyarakat yang melakukan proses aborsi. Kini, bioskop Atoom Citeureup hanya menyisakan penampakan gedung yang seram. Konon, masyarakat mengaku sering melihat penampakan noni Belanda, tuyul, dan sundel bolong di deretan bangku penonton bioskop tersebut. Untuk membuktikan kengerian bioskop ini, salah satu Youtuber ternama memutuskan untuk melakukan pembuktian di lokasi ini.

3. SILENT MOVIE THEATRE

Silent Movie Theatre sempat jadi bahan perbincangan pada tahun 1942. Tempat ini jadi mistis usai pemiliknya meninggal dunia. Saat Lawrencan Austin mengambil alih kepemilikan Silent Movie Theatre, ia berwacana untuk menjadikan bioskop tersebut jadi lebih ‘maju’. Rencananya berhasil terwujud dan saat itu Silent Theatre Movie ini banyak di kunjungi penonton.

Lawrence Austin meninggal dunia pada tahun 1997, dan hal tersebut malah menjadi misteri di bioskop tersebut. Austin tewas di tangan seorang pembunuh bayaran. Ruang kerjanya sering menampilkan aktivitas-aktivitas gaib. Beberapa penonton bahkan mengaku pernah melihat penampakan Austin gentayangan di bioskop.

4. BUARAN THEATRE

Bioskop Angker

Buaran Theatre, bioskop legendaris yang ada di kawasan Duren Sawit ini berhenti beroperasi pada 25 November 2017 yang lalu. Banyak kisah seram yang menyelimuti gedung ini, salah satunya adalah perisitwa kebakaran saat kerusuhan di bulan Mei 1998. Selain peristiwa kelam, bangunan ini juga terkenal dengan penunggunya yang seram. Beberapa penonton mengaku sering terganggu dengan suara-suara misterius dan gangguan-gangguan lainnya yang tidak nyaman. Kini, gedung ini tidak menunjukan aktivitas apapun. Sekarang, masyarakat setempat sering datang ke tempat ini hanya untuk uji nyali.

5. BROOKSIDE THEATRE

Bioskop angker lainnya berada di Inggris. Brookside Theatre mulai bisa di kunjungi pada tahun 2012 yang lalu. Gedung ini selalu penuh dengan penonton, baik itu yang menonton pertunjukkan teater atau musik. Namun, jumlah penonton yang membludak harus sirna seketika. Sejak sebuah rekaman CCTV mencuat, masyarakat jadi ogah kesana. Rekaman tersebut menunjukkan adanya kursi yang bergerak sendiri di dalam Brookside Theatre. Sejak saat itulah kejadian-kejadian ganjil mulai bermunculan di bioskop tersebut.

6. STRAND THEATRE

Bioskop Angker

Pada tahun 1978, bangunan Strand Theatre sedang dalam proses renovasi untuk membangun sebuah apartemen di lantai duanya. Namun, para pekerja tempat itu ternyata di ganggu oleh sosok mengerikan. Mereka sering mendengar suara-suara aneh, melihat noda misterius, cetakan aneh, dan bayangan-bayangan tinggi besar. Kejadian ganjil tersebut juga turut dirasakan pengunjung yang sedang menikmati film di dalamnya. Saking seramnya bioskop ini, sekelompok orang pernah membuat film dokumenter tentang misteri-misteri di Strand Theatre.

7. ASTOR BANDUNG

Warga sekitar ujung Berung sudah tidak aneh lagi dengan bioskop legendaris ini. Bioskop Astor sudah mulai beroperasi sejak tahun 1993. Pada zamannya, bioskop ini begitu hits dan sering menjadi tempat malam minggu bagi pasangan muda-mudi. Namun, bioskop ini kalah saing dengan bioskop yang ada di mall. Hingga akhirnya, Astor berhenti beroeprasi pada tahun 2011.

Sejak terbengkalai, bioskop Astor ini menjadi kumuh. Fasilitas di dalamnya juga banyak yang tidak terurus bahkan rusak. Konon, tempat ini malah jadi angker. Pedagang di sekitar bioskop tersebut mengaku pernah melihat beberapa penampakan. Mulai dari tuyul, kuntilanak, sampai bola api.

8. BIOSKOP REGENT, YOGYAKARTA

Bioskop Angker

Bioskop Regent pertama kali hadir sebelum digantikan menjadi gedung bioskop XXI Empire Yogyakarta. Pada tahun 90-an, terjadi kebakaran hebat yang menghanguskan seluruh isi bioskop dan menewaskan 15 korban jiwa. Usai tragedi naas tersebut, gedung tersebut dibiarkan terbengkalai selama 10 tahun lamanya. Hingga akhirnya, gedung tersebut direnovasi dan dijadikan gedung bioskop XXI yang masih berdiri sampai sekarang.

Beberapa pengunjung mengaku pernah merasakan hal-hal mistis saat pertama kali bioskop XXI itu dibuka. Mulai dari bau gosong seperti kebakaran, suhu yang berubah-ubah, dan adanya penampakan bayangan hitam.

SUMBER : AgenPokerOnline

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *