Bikin Sakit Hati Terus, Ini 5 Cara Mengatasi Rasa Iri yang Berlebihan
JURAGANQQLOUNGE – Cara Mengatasi Rasa Iri yang Berlebihan Membandingkan diri dengan orang lain memang gak akan pernah ada habisnya. Bukannya malah terpacu untuk lebih baik, rasa iri bisa menyebabkanmu berkubang dalam mengasihani diri sendiri. Jangan lagi menyiksa diri dengan terus merasakannya. Sesulit apa pun, kamu itu berhak bahagia, kok.
Supaya gak terus-menerus terjebak di dalamnya, berikut ini lima cara mengatasi rasa iri. Mulai tanamkan pada dirimu bahwa kamu itu berharga dan hidupmu gak pantas dibandingkan dengan siapa pun.
Belajar untuk tidak “melihat”
Kalau memang melihat kebahagiaan orang lain membuatmu miris, sebaiknya kamu belajar untuk gak melihatnya. Cuek memang kadang sulit dilakukan, tapi kamu harus memaksa diri untuk melakukannya. Jika media sosial membuat keadaanmu makin kacau, jangan lihat. Pagari dirimu sendiri. BANDAR Q
Katakan pada diri sendiri bahwa kamu cukup
Jadikan ini sebagai mantra yang kamu katakan setiap hari: kamu cukup mampu; kamu cukup baik; kamu cukup sehat; kamu cukup berbakat; dan lain sebagainya. Kamu harus meyakinkan diri bahwa kamu sudah cukup sehingga gak lagi membandingkan diri dengan orang lain. ADU Q
Belajar untuk bersyukur
Walau mungkin sulit, bagaimanapun, kamu harus tetap melakukannya. Kalau gak bisa, sebanyak apa pun yang kamu miliki, nantinya gak akan pernah cukup. Kamu malah akan selalu merasa kurang dan kurang karena nyatanya kamu gak bersyukur.
Menganggap apa yang kamu punya sebagai mahakarya
Barangkali, kamu sering mengintimidasi diri sendiri atau kamu sering merendahkan apa yang kamu miliki. Jangan lagi seperti itu. Anggap, apa yang kamu miliki sebagai mahakarya sehingga kamu bahagia. Gak harus diukur dengan uang, kesehatan, pekerjaan atau teman-teman yang baik juga bisa dihitung sebagai berkat. Agen Poker
Belajar berdamai dengan diri sendiri
Rasa iri timbul karena kamu gak cukup mampu untuk berdamai dengan diri sendiri. Kamu hanya butuh menerima bahwa semua hal yang terjadi memang kadang gak sesuai dengan yang kamu harapkan. Kamu juga butuh berdamai untuk membuatmu bisa lebih menerima keadaan dan kekurangan yang kamu miliki. Agen Poker
Memang sulit, apalagi kalau kamu yang setiap harinya dekat dengan media sosial yang berisi banyak sekali “kebahagiaan” orang lain di dalamnya. Namun, bisa gak bisa, kamu tetap harus menjernihkan pikiran sendiri dan menjadi lebih bijak dengan tidak membiarkan rasa iri itu datang.
Hidup ini seimbang dan apa yang kamu punya tetap harus kamu syukuri, meski gak sebanyak milik orang lain.