cemilan
BERITA UNIK BERITA VIRAL

Cemilan Paling Mahal Di Dunia, Sanggup Beli

JuraganQQ  – Cemilan – Salah satu selebgram Indonesia baru saja membuat heboh warganet ketika membagikan momen saat ia mengonsumsi sebuah snack. Bukan sembarang snack, unggahan tersebut menampilkan biskuit Oreo yang bekerja sama dengan brand produk fashion populer dunia, Supreme.

cemilan

Momen tersebut menjadi perbincangan warganet lantaran snack tersebut seharga Rp500 ribu dan hanya berisi tiga butir saja.

Berikut kami akan memberikan informasi mengenai cemilan dengan harga paling mahal di dunia.

cemilan

1. Cemilan Donat Zebra Co

cemilan

Waralaba dengan produk utama makanan ringan donat, Donuts Dum Dum Donutterie mengeluarkan variannya yang memiliki harga termahal. Bernama Zebra Co, donat mewah ini terbuat dari Saffron yang berasal dari Iran, caviar Tak heran jika harganya mencapai GBP 1500 atau sekitar Rp27,3 juta.

2. Glamburger

Ralph Rabara - Glamburger is burger that features bits of edible gold leaf,  lobster and caviar. One of the most expensive burgers ever created, it also  includes ingredients like black truffle, Kobe

Terbuat dari berbagai bahan berkualitas terbaik, mulai dari daging Kobe, lobster Kanada, caviar beluga, hingga safron Iran, restoran Honky Tonk menawarkan salah satu makanan ringan termahal di dunia dengan nama Glamburger.

Snacks ini di banderol dengan harga mencapai EUR 1395 atau sekitar Rp22,4 juta. Sakong

3. Cemilan Popcorn Berco’s

The $5 Per Kernel "Billionaire's Popcorn" - Money Menu - YouTube

Perusahaan produksi popcorn juga menawarkan salah satu variannya yang memiliki harga begitu tinggi. Terbuat dari garam yang sangat mahal hingga di balut dengan serbuk emas 23 karat, popcorn Berco’s Billion Dollar di tawarkan senilai USD 474 atau sekitar Rp7,4 juta per boksnya.

4. Keripik ketang St. Erik

cemilan

St. Erik merilis makanan ringan berupa keripik kentang. Dengan harga mencapai EUR 56 atau sekitar Rp903,2 ribu, keripik kentang ini terbuat dari bahan truffle, bawang putih, hingga jamur Matsutake.

5. Cemilan Lacoste X Fauchon coklat eclair

Berbentuk coklat mewah dengan beragam rasa mulai dari almond, lemon, hingga stroberi, coklat Eclair ini dijual dengan harga USD 37 atau sekitar Rp552 ribu per boksnya. Sakong

cemilan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *