5 Kebiasaan Buruk yang Tanpa Kamu Sadari Menyebabkan Insomnia
Uncategorized

5 Kebiasaan Buruk yang Tanpa Kamu Sadari Menyebabkan Insomnia

JuraganQQlounge5 Kebiasaan Buruk yang Tanpa Kamu Sadari Menyebabkan Insomnia

indojuraganqq.net – Jangan-jangan sering kamu lakukan?

Insomnia merupakan hal yang sangat mengganggu bagi orang yang terserang penyakit ini. Tidak bisa tidur malam hari membuat kamu merasa lelah pada pagi hari atau saat beraktivitas. Apalagi buat kamu yang masih sekolah atau kuliah, hal ini mengganggu konsentrasimu. Namun, tahukah kamu bahwa insomnia bisa saja disebabkan oleh 5 kebiasaan seperti di bawah ini?

5 Kebiasaan Buruk yang Tanpa Kamu Sadari Menyebabkan Insomnia

1. Kalau sudah nonton acara televisi yang bagus kamu pasti lupa tidur

Menonton televisi sampai larut malam memang banyak dilakukan orang. Apalagi jika tontonan di televisi sangat menarik, orang rela mengorbankan jam tidurnya demi menonton tv

2. Ini yang paling sering nih, terlalu asik main ponsel saat mau tidur

Handphone dan gadget lainnya dapat mengganggu siklus tidurmu lho. Hal ini karena kamu yang terlalu asik bermain game, membuka sosmed, dan streaming sampai kamu lupa akan jam tidurmu. Untuk kamu yang ingin tidur nyenyak, sebaiknya menjauhkan handphone dari tempat tidur.

3. Kurang berolahraga juga dapat memicu insomnia lho

Orang yang kurang beraktivitas fisik seperti olahraga akan sulit untuk tidur. Olahraga akan membuat kamu lebih cepat tidur, selain itu tidurmu akan jauh lebih nyenyak dibandingkan saat kamu tidak berolahraga. Kamu bisa berolahraga di pagi hari agar tidak insomnia lagi saat malam hari.

4. Mengerjakan tugas kuliah atau kerjaan lain sampai larut malam

Kadang kalau kerjaan dan tugas belum selesai, kita mengerjakan di malam hari. Usahakan menyelesaikan tugasmu tanpa mengganggu jam tidur.

5. Karena kurang tidur di malam hari pola tidurmu menjadi terbalik dan insomnia makin parah

Pola tidur yang terbalik adalah salah satu alasan mengapa kamu tidak bisa tidur di malam hari. Tidur pada siang hari dan beraktivitas di malam hari membuat kamu tidak terbiasa lagi untuk tidur malam. Hal ini akan mengganggu aktivitas kamu di siang hari juga tentunya. Oleh sebab itu kamu perlu mengganti pola tidurmu agar terbiasa tidur di malam hari.

Nah, itu tadi 5 kebiasaan buruk yang harus kamu hindari agar bisa tidur pulas di malam hari. Bukan hanya 5 kebiasaan di atas, tapi masih banyak lagi kebiasaan buruk yang membuat kamu insomnia. Buat kamu yang insomnia, ayo ubah pola hidupmu menjadi lebih sehat lagi agar tidurmu menjadi normal kembali

baca juga: 5 Penyebab Gigi Berlubang Yang Perlu Kamu Waspadai

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *