Uncategorized

Manfaat Durian bagi Kesehatan yang Jarang Diketahui

Manfaat Durian bagi Kesehatan yang Jarang Di ketahui

JURAGANQQ LOUNGE
Manfaat Durian bagi Kesehatan yang Jarang Diketahui – Berita bahagia untuk pencinta durian! Buah berduri dan beraroma menyengat tersebut ternyata tidak menyebabkan kolesterol tinggi. Justru, manfaat buah durian bagi kesehatan tubuh sangat beragam, selama porsinya tidak berlebihan.

Berbagai penelitian menyebutkan, buah khas Asia Tenggara ini punya kandungan gizi yang melimpah. Misalnya, vitamin B, C, zat besi, potasium, senyawa nabati, lemak sehat, dan serat.

Menjaga Kesehatan Pencernaan

Buah durian mengandung kadar serat yang cukup tinggi sehingga dapat membantu melancarkan pergerakan usus. Karena itu, durian dapat di jadikan sebagai salah satu solusi mengatasi sembelit.

Mencegah Penuaan Dini

Buah durian mengandung banyak antioksidan yang berperan dalam melawan radikal bebas. Sel-sel tubuh pun akan terhindar dari kerusakan. Dengan begitu, makan durian bisa bikin Anda lebih awet muda!

Menunjang Kesehatan Jantung

Selama ini dituding merusak, durian justru menunjang kesehatan jantung karena mampu menurunkan kadar kolesterol jahat (LDL). Manfaat durian ini didapatkan berkat kandungan serat di dalamnya.

Perlu Anda tahu, penurunan kadar kolesterol jahat sejalan dengan risiko penyakit jantung dan pembuluh darah yang lebih rendah.

Menurunkan Risiko Kanker

Kandungan antioksidan yang tinggi pada durian juga berperan untuk mencegah pembentukan sel-sel abnormal di dalam tubuh. Buah ini mengandung polifenol yang memiliki efek antikanker. Oleh sebab itu, makan durian dapat bermanfaat untuk membantu menurunkan risiko kanker.

Selain itu, kandungan vitamin A, B, dan E pada buah yang memiliki cangkang berduri ini juga membantu memberikan efek yang sama.

Memperkuat Tulang dan Sendi

JURAGANQQ
Manfaat buah durian bisa dirasakan tulang dan sendi Anda. Durian kaya akan kalsium, kalium, dan magnesium. Ketiga mineral ini memiliki peran dalam menjaga kesehatan tulang.

Kandungan tersebut bekerja dengan meningkatkan massa tulang, meningkatkan fleksibilitas sendi, dan memperbaiki kekuatan serat kolagen.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *