JURAGAN Manfaat Ikan Baronang bagi Kesehatan atau Siganus sp merupakan jenis ikan laut yang banyak ditemukan di perairan pantai Indonesia. Ikan dari famili Siganidae ini memiliki daging yang lunak dan lezat, sehingga sering dijadikan olahan menu makanan.
Di balik kelezatannya, ternyata ikan baronang mengandung berbagai nutrisi yang bermanfaat bagi tubuh. Apa saja manfaat ikan baronang? Mari simak pembahasannya di artikel ini.
Manfaat Ikan Baronang bagi Kesehatan Tubuh
Melihat banyaknya nutrisi yang terkandung dalam ikan baronang, tak Ini dia beberapa manfaat dari ikan baronang:
1. Meningkatkan Fungsi Otak
Tak hanya asam omega-3 dan DHA, ikan ini juga mengandung kolin yang membantu pembentukan membran sel otak serta neurotransmitter.
Menurut studi oleh University of California pada 2016, orang yang mengonsumsi ikan baronang secara teratur terbukti mendapatkan skor yang lebih baik dalam tes memori. Bahkan, konsumsi ikan baronang secara rutin juga dapat mengurangi risiko penyakit Alzheimer dan Parkinson, lho.
2. Mendukung Tumbuh Kembang Anak
Seperti yang telah disebut sebelumnya, ikan baronang mengandung berbagai gizi seperti protein, asam lemak omega-3, kalsium, dan vitamin D. Seluruh nutrisi tersebut penting untuk menunjang tumbuh kembang anak. Jika ingin anak tumbuh secara optimal, ikan baronang bisa menjadi menu makanan yang tepat.
3. Menjaga Kesehatan Jantung
Manfaat Ikan Baronang bagi Kesehatanatau asam lemak omega-3 pada ikan baronang rupanya bermanfaat untuk menjaga kesehatan jantung. Pasalnya, nutrisi ini terbukti mampu mengurangi peradangan, menurunkan kadar trigliserida, dan meningkatkan kadar kolesterol baik (HDL) dalam tubuh. Selain omega-3, ikan baronang yang kaya kalium juga berperan untuk menjaga kesehatan jantung serta mengontrol tekanan darah.
4. Menjaga Kesehatan Organ Reproduksi
Rutin mengonsumsi ikan baronang bisa menjadi salah satu cara untuk memelihara kesehatan organ reproduksi dan meningkatkan kesuburan. Pertama, ada kandungan seng yang berfungsi untuk memproduksi hormon seks dan sperma. Lalu, ada protein yang membantu memperbaiki organ reproduksi. Terakhir, ada asam lemak omega-3 yang berperan penting dalam mengontrol hormon reproduksi serta meningkatkan kualitas sel telur.
5. Memelihara Kesehatan Tulang
Vitamin D merupakan asupan vitamin yang penting untuk menjaga tulang dari risiko osteoporosis. Selain vitamin D, kandungan protein yang ada dalam ikan baronang juga bermanfaat untuk membentuk kolagen dan menunjang fleksibilitas tulang. SLOT