BERITA KESEHATAN

Manfaat mengkonsumsi Buah Pir untuk Kesehatan

JURAGANQQLOUNGE – Manfaat mengkonsumsi Buah Pir untuk Kesehatan Sudah menjadi rahasia umum jika buah-buahan dan sayuran termasuk dalam makanan yang sangat menyehatkan tubuh sehingga sangat direkomendasikan untuk dikonsumsi setiap hari.

Salah satu buah yang cukup digemari oleh banyak orang adalah buah pir karena memberikan sensasi segar saat dikonsumsi. Tahukah Anda, di balik kesegaran buah pir ini, ada berbagai manfaat buah pir untuk kesehatan yang bisa kita dapatkan bila kita rutin mengonsumsinya

Mengandung banyak nutrisi

Menurut data nutrisi USDA, satu buah pir berukuran sedang memiliki berbagai macam nutrisi, seperti vitamin C; pottasium, vitamin K. magnesium, dan vitamin B. Pir juga mengandung banyak serat yang dapat membantu saluran pencernaan.

Melancarkan pencernaan

Buah pir ternyata kaya akan serat dimana asupan serat larut dan tak larut, pada satu buah pir saja bisa mencapai 5 gram atau sekitar 20 persen kebutuhan harian serat tubuh kita.

Selain memperlancar saluran pencernaan, adanya serat ini juga akan membuat sistem imun tubuh menjadi lebih kuat dan membuat kita mampu menurunkan kadar kolesterol jahat penyebab berbagai macam penyakit. BANDAR Q

Mengurangi risiko diabetes tipe 2

Selain apel, tingginya kandungan serat yang ada dalam buah pir juga dapat membantu menurunkan kadar gula darah dan mengurangi risiko diabetes tipe 2.

Sebuah studi mengungkapkan, konsumsi satu buah pir per-minggu dapat mengurangi risiko diabetes sekitar 3%. ADU Q

Manfaat mengkonsumsi Buah Pir untuk Kesehatan

Pir mengatur manfaat dari phytonutrients

Kulit buah pir dapat mengatur phytonutrients. Komponen ini dapat membantu mengurangi inflamasi karena radikal bebas yang dapat merusak sel dan akhirnya dapat berubah menjadi kanker atau penyakit jantung. Radikal bebas juga dapat mempercepat proses penuaan.

Membantu mengatur berat badan

Tingginya kandungan serat yang ada di dalam buah pir dapat membantu mengurangi rasa lapar, khususnya bagi yang sedang menjalani diet penurunan berat badan. Satu buah pir berukuran sedang mengandung 100 kalori yang dapat membantu mengurangi rasa lapar.

Mudah dikonsumsi

Buah pir cocok untuk dikonsumsi kapan saja, mulai dari sarapan atau makanan penutup. Buah ini juga dapat diolah menjadi makanan yang lebih sedap, seperti parfaits atau dicampurkan dengan sereal di pagi hari.

Itulah Manfaat mengkonsumsi Buah Pir untuk Kesehatan jadi mulai sekarang mari makan buah pir

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *