Uncategorized

Manfaat Udang untuk Kesehatan

Manfaat Udang untuk Kesehatan

Pink shrimp

JURAGANQQ LOUNGE
Manfaat Udang untuk Kesehatan – Setidaknya ada 300 spesies udang, tapi tidak semua dipasarkan secara komersial. Udang memiliki banyak manfaat untuk kesehatan tubuh, mulai dari sumber antioksidan, baik untuk tulang, dan kesehatan kulit.

Udang putih

Selanjutnya, makanan laut ini tergolong paling mudah kamu atau anggota keluargamu olah. Kamu bisa menumis menggunakan bawang putih atau goreng dengan tepung.

Udang cokelat

Brown shrimp hidup di perairan dangkal yang terlindung dari pantai berlumpur dan berpasir. Rasanya agak lebih asin ketimbang jenis yang putih.

Rock shrimp

Rock shimp atau udang batu memiliki tekstur seperti lobster. Rasanya gurih dan manis. Udang karang atau batu ini jarang ditumis.

Pink shrimp

Jenis yang satu ini biasanya terdapat di dasar pasir atau lumpur karang. Saat tumbuh dan berkembang biak, hewan laut ini bermigrasi ke arah laut ke air yang lebih dalam dan asin. 

Tiger shrimp

Jenis ini memiliki rasa yang lebih kuat ketimbang white shrimp. Selain itu, dagingnya juga lebih keras dan besar. Ukurannya bisa sampai 33 sentimeter (cm) dengan rata-rata besar 22 – 27 cm. 

Spot shrimp

JURAGANQQ
Udang spot memiliki rasa manis, lembut, dan teksturnya yang keras.

Kemudian, ukurannya bervariasi, dengan beberapa betina yang lebih besar melebihi 23 cm.

Jenis ini tinggal di sepanjang dasar laut berbatu di kedalaman berkisar antara 40 hingga 100 meter. 

Mencegah penyakit kardiovaskuler aterosklerotik

Menurut studi  Potential Anti-Atherosclerotic Properties of Astaxanthin yang terbit dalam MDPI Journal, udang kaya akan astaxanthin.

Adapun, astaxanthin dapat mencegah penyakit kardiovaskular aterosklerotik.

Senyawa ini dapat menghambat LDL (Low-density lipoprotein) dan meningkatkan HDL (HDL-High Density Lipoprotein).

Mendukung fungsi kelenjar tiroid

Makanan laut seperti udang adalah sumber berguna dari beberapa mineral, seperti yodium, zinc, dan selenium. Tubuh membutuhkan yodium untuk mendukung fungsi kelenjar tiroid yang benar. Sementara itu, zinc dan selenium mendukung sistem kekebalan tubuh.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *