LIFESTYLE

Mulai Harimu dengan Segelas Air Putih Hangat

Mulai Harimu dengan Segelas

Mulai Harimu dengan Segelas Air Putih Hangat, Banyak Banget Manfaatnya!

JuraganQQlounge – Mulai Harimu dengan Segelas Air Putih Hangat, Banyak Banget Manfaatnya!

Air putih memang banyak banget manfaatnya buat tubuh. Tapi ternyata, manfaat air putih ini bakal lebih kerasa kalo diminum hangat,  di pagi hari, dan saat perut kosong, Gan! Air hangat di sini berarti air yang bersuhu maksimum 48 derajat celcius, ya Gan. Nggak boleh terlalu panas, karena akan merusak sel epitel (jaringan yang melapisi permukaan tubuh) di mulut dan tenggorokan.

Jangan Tunda Mulai Harimu dengan Segelas Air Putih Ternyata Sangat Bermanfaat

Dilansir dari Intisari, menurut pengobatan Cina dan budaya India, memulai hari dengan segelas air hangat akan membantu memulai sistem pencernaan dan memberi banyak manfaat bagi tubuh.

Manfaat apa aja? Yuk simak dibawah!

1. Menurunkan berat badan

Minum air panas memang nggak akan membuat berat badan  kita turun secara langsung, tapi ini akan membantu prosesnya. Menurut ahli nutrisi Cara Walsh, kita bisa meningkatkan metabolisme tubuh dengan cara memulai pagi dengan air panas dan lemon. Dengan metabolisme yang meningkat, tubuh akan mampu membakar kalori lebih banyak sepanjang hari.
Selain itu, minum air panas juga mampu membersihkan usus untuk mencegah kembung dan menyingkirkan kelebihan berat air dalam tubuh.

2. Mengurangi racun dalam tubuh

Dengan minum air hangat, suhu dalam tubuh kita akan meningkat dan sistem endokrin dalam tubuh pun akan teraktivasi. Sistem endokrin ini akan membuat kita mulai berkeringat. Meskipun nggak nyaman, tapi keringat yang keluar juga akan mengeluarkan racun-racun dalam tubuh kita.

3. Mencegah penuaan dini

Penuaan dini adalah mimpi buruk, terutama bagi para wanita. Racun racun yang bersarang dalam tubuh merupakan salah satu pemicu penuaan dini pada kulit ini. Nah, untungnya,  saat racun-racun dikeluarkan lewat keringat setelah minum air hangat, sel-sel kulit kita akan diperbaiki dan kulit kita akan meningkat elastisitasnya.

4. Baik untuk pencernaan

Air hangat punya efek vasodilator, yakni efek yang dapat memperlebar pembuluh darah dan menstimulasi aliran darah untuk bergegas menuju usus untuk membantu proses pencernaan. Jadi, minum dengan perut kosong di pagi hari akan mempercepat sistem pencernaan ke usus.  Selain itu, jika diikuti dengan makan, minum air hangat bisa membantu mengemulsi lemak, dan membuatnya lebih gampang dicerna.

5. Menghilangkan rasa sakit

Meminum air hangat bisa menenangkan sistem saraf pusat, sehingga rasa sakit pada tubuh akan berkurang. Air hangat juga bisa meningkatkan aliran darah ke jaringan, dan memungkinkan otot-otot kita untuk rileks.

Mulai Harimu dengan Segelas Air Putih Ternyata Sangat Bermanfaat

Supported By Agen Poker
BACA JUGA : KEMENANGAN MEMBER JURAGANQQ

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *