BERITA UNIK

Resep dan Cara Membuat Es Jomblo

JURAGANQQ – Resep dan Cara Membuat Es Jomblo. Es jomblo merupakan minuman yang menyegarkan dan tengah populer di kalangan masyarakat. Kelezatannya dapat di nikmati dalam sekejap dan mudah di siapkan menggunakan bahan-bahan yang dapat dengan mudah di temukan di sekitar, lho!

Bahan es jomblo

  1. 3 bungkus minuman kemasan rasa apa saja
  2. 1 kaleng susu kental manis putih
  3. 1 bungkus agar-agar bubuk plain
  4. 50 gr gula pasir
  5. 1 liter air. POKER ANDALAN NO.1 ASIA!
  6. Es batu secukupnya

Resep dan Cara Membuat Es Jomblo

Cara membuat es jomblo

  1. Siapkan panci. Masukkan agar-agar bubuk, gula pasir, dan 800 ml air. Masak di atas api kecil sambil di aduk rata sampai larut dan mendidih.
  2. Tuangkan agar-agar ke dalam wadah, di amkan hingga dingin dan padatkan.
  3. Setelah agar-agar mengeras, potong berbentuk kotak-kotak kecil.
  4. Siapkan 3 gelas. Masukkan 4 sdm susu kental manis pada setiap gelas.
  5. Tambahkan 1 bungkus minuman kemasan yang berbeda di setiap gelas, lalu aduk hingga bubuk minuman manis dan susu kental menyatu. Kemudian beri es batu secukupnya.
  6. Larutkan 2 sachet susu kental manis putih dengan 200 ml air dalam wadah yang berbeda.
  7. Tuangkan larutan susu ke dalam setiap gelas berisi minuman kemasan tadi.
  8. Tambahkan agar-agar di atasnya.

BACA JUGA : Resep Dan Cara Membuat Es Conglik, Minuman Khas Semarang

Itulah resep dan cara membuat es jomblo. Minuman ini cocok di buat saat siang hari dan Mama bisa mengganti rasanya sesuai selera. Selamat menikmati!

SUMBER JURAGANQQ LOUNGE

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *