BERITA UNIK BERITA VIRAL

Udara Dalam Mobil Panas, Tanda Freon Mulai Habis

JURAGANQQ LOUNGE – Udara dalam mobil ,ulai panas itu tandanya freon mulai habis. AC mobil menjadi salah satu fitur penunjang kenyamanan saat berkendara. Keberadaan komponen ini membuat suhu dalam kabin menjadi dingin dan gak bikin kamu kegerahan. Namun, sewaktu-waktu AC mobil bisa saja mengeluarkan udara panas, apabila freon AC-nya sudah habis. Berikut beberapa ciri-cirinya.

1. Embun di selang ac tidak muncul

Udara

Mungkin kamu mengalami kesulitan untuk memeriksa lewat sight glass. Tapi tenang saja, sebab kamu bisa mengeceknya melalui selang low pressure AC. Biarkan mesin mobil dalam kondisi menyala saat mengeceknya, lalu carilah selang tersebut.

Kalau kamu menemukan selang yang berukuran kecil dan mengarak ke kondensor, itu adalah selang high pressure. Sedangkan, selang low pressure lebih besar dan menuju ke kompresor.

Selang low pressure AC akan muncul embun, apabila freon masih terisi. Embun tersebut muncul karena adanya perbedaan suhu dalam selang dan mesin yang panas. Tapi kalau ternyata tak ada embun sama sekali, maka itu tandanya freon AC mobil sudah habis.

2. AC Tidak sejuk

Udara

Apabila AC mobil hanya mengeluarkan angin saja, itu menandakan bahwa freon AC sudah habis. Padahal, kompresor AC dan kipas pendingin terdengar menyala dan bekerja.

Namun tetap saja hembusan udara yang keluar dari AC, bukannya terasa dingin justru malah sebaliknya. Meski, kamu sudah mengatur suhu sampai temperatur terdingin sekalipun, udara dalam kabin gak akan berubah menjadi sejuk. Agen Poker Andalan

3. Magnetic Clutch aktif terus

Udara

Seharusnya magnetic clutch gak bekerja, ketika AC mobil dinyalakan. Sebab adanya tekanan dari freon. Tekanan ini akan mengeluarkan suara ketukan dari dalam ruang mesin.

Namun, apabila suara tersebut tidak berbunyi dan magnetic clutch terus terhubung sejak AC dinyalakan. Itu artinya, freon AC sudah hampir habis bahkan memang habis. Hal ini dikarenakan selang AC yang seharusnya dipenuhi dengan freon, berubah menjadi udara.

4. Cairan pada sight glass tidak muncul

Kamu juga dapat mengetahui freon AC habis atau tidaknya, dengan cara mengecek langsung pada bagian kap mesin. Kamu harus membuka kap terlebih dahulu, sambil menyalakan mesin. Setelah itu, carilah sight glass yang berbentuk bulat dan transparan. 

Kaca tersebut membantu kamu dalam memastikan freon AC sudah habis atau belum. Apabila masih terlihat cairan di balik kaca tersebut, maka itu berarti freon masih ada. Tapi kalau freon sudah habis, maka gak terlihat cairan yang mengalir di dalamnya. JURAGANQQ

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *